
Bahaya Zalim. Zalim dalam kamus besar bahasa Indonesia mengandung makna kejam, tidak adil, aniaya, sewenang-wenang, bengis dan penindasan. Perbuatan tercela ini bisa muncul dari individu, kelompok dan terutama penguasa.Perbuatan zalim haram di dalam Islam. Pelakunya berdosa besar. Terkutuk di sisi Allah SWT. Allah SWT bahkan telah ‘mengharamkan’ kezaliman atas Diri-Nya. Dalam hadis qudsi Allah SWT berfirman: “Hamba-Ku, sungguh Aku telah mengharamkan kezaliman atas Diri-Ku. Aku pun menjadikan...