
Bukanlah hal yang sulit jika kita ingin melihat kesalahan orang lain, namun sering lupa dengan kesalahan-kesalahan yang kita lakukan sendiri. Selain itu, kita pun sering menuntut orang lain, akan tetapi abai pada kewajiban diri sendiri. Tak terkecuali untuk seorang suami.Jika sebelumnya dosa dalam rumah tangga identik dengan seorang istri yang tidak melayani suaminya sebagaimana yang dicontohkan oleh Rasulullah, maka seorang suami pun tidak ada bedanya. Namun hal tersebut jarang diketahui oleh orang-orang.Berikut...