
Hilangkan Perasaan Bersalah yang Menguasai Pikiran Anda dengan 4 Cara Ini. Pada dasarnya, setiap manusia pasti pernah merasa bersalah. Perasaan bersalah ini adalah emosi yang muncul setelah Anda merasa melakukan suatu kesalahan yang membuat Anda tidak nyaman. Supaya emosi ini tidak menguasai Anda, ada beberapa cara untuk menghilangkan rasa bersalah.Mengapa perasaan bersalah tidak boleh berlebihan?Normalnya, rasa bersalah dapat membantu Anda termotivasi untuk hidup sesuai dengan prinsip Anda dan...