
Kita telah mengetahui bahwa makanan dari uang haram sangat berbahaya. Rasulullah menjelaskan, daging yang terbentuk dari makanan haram adalah hak neraka dan makanan haram membuat doa tertolak. Termasuk doa dari orang tua kepada anaknya yang semestinya mustajabah. Lalu bagaimana jika pernah mengkonsumsi makanan haram atau makan dari uang haram? Bagaimana cara taubatnya? Abu Bakar Ash Shiddiq radhiyallahu ‘anhu mencontohkan bagaimana bentuk ‘taubat’ dari makanan syubhat yang sebelumnya tidak...