
Penelitian: Paracetamol Bisa Sembuhkan Patah Hati. Patah hati memang menyakitkan. Bahkan, rasa sakitnya sering kali buat dada seperti tertusuk benda tajam, hingga membuat Anda jadi sulit untuk bernapas.Selain berusaha mencari kegiatan menyenangkan, studi menyebut patah hati bisa disembuhkan paracetamol. Wah, bagaimana faktanya?Patah Hati Disembuhkan dengan Paracetamol?Studi dari University of California menemukan bahwa rasa sakit secara emosional yang diproses otak ternyata sama dengan rasa...