
Golongan Suami yang Tidak Pantas Dipertahankan Menurut Islam. Pernikahan merupakan ibadah sunah yang sangat dianjurkan bagi umat Muslim. Untuk membangun mahligai pernikahan yang bahagia, pasangan harus menjalin keharmonisan dan saling mengasihi satu sama lain.Jika pernikahan berjalan tak sesuai harapan, risiko terjadinya perceraian pun besar. Mengutip Buku Pintar Khutbah Jumat Terbaik karya Ibnu Marzuki Al-Gharani (2018), Allah SWT sangat membenci perbuatan ini (perceraian).Bahkan, seorang wanita...