
Bertaubat, Sebab Dikabulkan Doa. Solusi Al-Hasan Al-Bashri terhadap Tiga Macam Kesulitan. Dalam sebuah riwayat disebutkan bahwa ada seseorang mengeluhkan kekeringan kepada Al-Hasan Al-Bashri. Lalu Al-Hasan menasehatinya, “Beristighfarlah kepada Allah Swt!”Orang yang lainpun mengeluhkan masalah kefakiran. Al-Hasan pun menasehatinya, “Beristighfarlah kepada Allah!”Orang yang ketiga meminta (kepada beliau), “Berdoalah kepada Allah (untukku) agar Allah memberi rezeki anak kepadaku!”Al-Hasan mengatakan...