
Bolehkah Membalas Orang yang Menzalimi Kita. Pertanyaan :بِسْـمِ اللّهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيْماَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُSemoga Allah senantiasa menjaga ustadz beserta keluarga. Saya ingin bertanya ustadz, adakah dalil pembatasan doa untuk org yang menzalimi kita? Apa hanya sebatas kezalimannya saja atau bisa lebih dari itu?Jawaban :وَعَلَيْكُمُ السَّلاَمُ وَرَحْمَةُ اللّهِ وَبَرَكَاتُهُبِسْـمِ اللّهِAlhamdulillāhAlhamdulillah,...