
Serba salah memang bagi para suami ketika istri mereka sedang marah. Dalam setiap hubungan, pasti akan ada perselisihan dan kadang-kadang memicu rasa marah saat berdebat. Pasangan yang sukses, fokus pada menjaga hubungan mereka tetap kuat. Jadi, apa yang harus dilakukan jika menyadari Anda telah menyakiti pasangan hingga marah? Pertama, Anda perlu meminta maaf.Ketika istri marah, maka Anda perlu meminta maaf secara tulus. Dilansir dari YourTango, Ada tujuh langkah yang bisa...