
Sebelumnya Larissa Chou sempat curhat terkait alasan dirinya mantap melayangkan gugatan cerai pada Alvin Faiz. Bagaimana tidak, rumah tangga Larissa Chou dan Alvin Faiz yang jauh dari kabar miring mendadak berada di ujung tanduk kehancuran.Curahan hati Larissa Chou tersebut sempat diungkapkannya melalui unggahan akun instagram yang menandai teman terdekatnya.Namun sayangnya, unggahan tersebut bocor ke publik hingga menjadi sorotan.Dalam curhatannya, Larissa Chou mengatakan Alvin tak pernah membimbingnya...