
Perpisahan merupakan salah satu momen yang bisa saja terjadi dalam berhubungan. Jika itu terjadi padamu, pasti kamu merasa sedih dan kecewa. Hubungan yang seharusnya lanjut hingga jenjang pernikahan, justru harus berhenti dan berpisah. Namun, tak jarang, ada saja keinginan dalam hati seseorang untuk bisa balikan sama sang mantan. Apakah kamu juga terbersit keinginan tersebut?Jika kamu merasa perpisahan sebelumnya merupakan sebuah kesalahpahaman atau akibat kekurangan dari salah satu pihak yang sebenarnya...