
Ada yang menarik ketika membeli makan dan minum di warung kopi, Pangkalan Bun, Kabupatan Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah. Pengelola tidak memungut biaya bagi anak yatim usia di bawah 17 tahun. Pengelola warung, Anggi Hermawan mengatakan sejak berdirinya warung kopi bernama Along berkomitmen menggratiskan makanan dan minuman bagi anak yatim. BACA JUGA: ASN Pemrov Riau Meninggal akibat Terinfeksi Covid-19 "Sejak didirikan warung sudah berkomitmen menggratiskan bagi anak yatim," ujar Anggi.Pengelola...