
Membedakan Talak Sunni dan Talak Bid'i. Talak alias perceraian dihalalkan dalam Islam. Meski disebutkan Rasulullah SAW, talak merupakan perbuatan halal yang dibenci Allah SAW, tetapi talak bisa dilakukan saat satu pasangan memang harus bercerai. Dikutip dari buku Fiqih Sehari-hari yang ditulis Saleh Al Fauzan, talak berasal dari bahasa at-Takhaliyatu yang berarti pelepasan. Menurut syariah, artinya melepas ikatan nikah atau sebagian dari akad itu. Hukum talak berubah-ubah sesuai dengan kondisi...