
MAKNA QUNUT NAZILAHQunut secara bahasa memiliki beberapa arti, yaitu: taat, diam, doa, lama berdiri. Adapun qunut secara istilah fiqih yaitu: doa di dalam shalat pada tempat yang khusus saat berdiri (yakni sesudah ruku’ pada roka’at terakhir). [Lihat: al-Mausu’ah al-Fiqhiyah al-Kuwaitiyah, 34/57]Sedangkan Nâzilah artinya musibah besar (Lihat: Mu’jamul Wasith, 2/915, bab: na za la) Sehingga qunut Nâzilah artiya qunut yang dilakukan ketika musibah besar menimpa umat Islam.HUKUM QUNUT NAZILAHQunut...