
Baik dosa besar maupun kecil, semua bisa diampuni asal bersungguh-sungguh. Manusia tidak akan pernah luput dari dosa, baik dosa kecil maupun besar. Sehingga ada kalanya kita memanjatkan doa membersihkan hati agar diampuni oleh Allah SWT.Allah SWT merupakan sang maha pengampun, maha penyayang, serta maha penerima taubat.Maka jangan ragu untuk berdoa memohon ampun dari dosa kecil hingga dosa besar kapan saja waktunya.Ada baiknya pula, Moms membaca doa membersihkan hati setelah salat wajib lima waktu.Tanda...