
Pada Masa-Masa Sulit, Biarlah hanya Allah Swt yang Menguatkan. Pada Masa-Masa Sulit, Biarlah hanya Allah Swt yang Menguatkan. Di awal-awal kesulitan, kadang belum datang pertolongan atau jalan keluar. Namun ketika kesulitan semakin memuncak, semakin di ujung tanduk, maka setelah itu datanglah kemudahan. Mengapa demikian? Karena di puncak kesulitan, hati sudah begitu pasrah. Hati pun menyerahkan seluruhnya pada Allah, Rabb tempat bergantung segala urusan Itulah hakekat tawakkal. Tawakkal dengan...