
Banyak mitos ataupun anggapan terkait sebuah hubungan yang berakhir. Memang, berpisah dengan pasangan adalah hal yang menyakitkan. Hal itu bisa jadi sangat sulit bagi seseorang untuk mengikhlaskan dan melupakan mantan yang dulu pernah menjadi bagian terbaik dari kehidupannya. Namun, hidup harus terus berlanjut, ada saatnya bagi seseorang untuk memulai menulis cerita baru dengan orang yang akan datang di kehidupan kita selanjutnya. Move on mungkin terasa berat bagi sebagian orang. Akan tetapi, mau...