
Trauma karena Pernah Diselingkuhi Mantan Caranya Agar Bisa Move On Sebagai Berikut. Mengetahui kekasih berselingkuh menjadi bagian percintaan yang paling sulit untuk diterima, apalagi memaafkannya. Meski begitu, kehidupan terus berlanjut. Anda pun tidak bisa selamanya menyimpan dendam. Membawa hal negatif ke kehidupan Anda dengan selalu mengingat-ingat hal buruk darinya akan mempengaruhi hidup secara keseluruhan. Selain Anda menjadi sulit untuk move on, mengingat perselingkuhannya hanya...