
Sebelum membina rumah tangga, pasangan suami istri sebaiknya mengenal dan memahami satu sama lain. Jika tidak, pernikahan akan diwarnai pertengkaran bahkan penghinaan karena masa lalu suami atau istri. Hal inilah yang terjadi pada seorang wanita yang harus rela dihina dan diceraikan suami karena tak bisa hamil. Saat menikah, sebelumnya saya yang terlalu mengejar-ngejar suami dan berinisiatif mengajaknya menikah. Mungkin hal ini yang membuatnya tidak peduli bahkan jarang...