
Doa Pembungkam Orang Zalim. Tidak semua orang memiliki tabiat yang baik. Ada sebagian dari mereka yang punya watak yang zalim. Biasanya, watak tersebut muncul ketika terlihat masalah yang berujung sengketa. Orang bisa menjadi sangat arogan dan sok berkuasa, sampai merasa orang lain harus tunduk. Bahkan, ada kalanya orang semacam itu tidak segan mengucapkan kalimat hinaan. Sampai-sampai kita yang mendengarnya merasa risih dengan ucapannya. Jika dalam kondisi ini, dianjurkan...