
Tanggung Jawab Orang Tua Terhadap Anak, Hal Apa yang Harus Diperhatikan?Keluarga merupakan unit terkecil dalam masyarakat. Di sinilah anak-anak tinggal bersama orang tuanya. Sudah banyak penelitian yang menyatakan betapa pentingnya keluarga dalam proses tumbuh kembang anak. Tidak hanya dalam perkembangan fisiknya, tapi juga mental mereka. Gizi hingga nilai-nilai yang diserap anak-anak dari keluarganya bahkan memengaruhi hidup mereka hingga dewasa kelak.Sejak awal kehidupan, anak-anak bergantung...