This is default featured slide 1 title

Go to Blogger edit html and find these sentences. Now replace these with your own descriptions.

This is default featured slide 2 title

Go to Blogger edit html and find these sentences. Now replace these with your own descriptions.

This is default featured slide 3 title

Go to Blogger edit html and find these sentences. Now replace these with your own descriptions.

This is default featured slide 4 title

Go to Blogger edit html and find these sentences. Now replace these with your own descriptions.

This is default featured slide 5 title

Go to Blogger edit html and find these sentences. Now replace these with your own descriptions.

Tampilkan postingan dengan label Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam Tapi Tak Bisa Balikan. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam Tapi Tak Bisa Balikan. Tampilkan semua postingan

Jumat, 09 September 2022

Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam, Tapi Tak Bisa Balikan

Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam, Tapi Tak Bisa Balikan. Bayangan mengenai kebahagiaan bersama mantan mungkin sedang memenuhi kepala kalian. Hal tersebut membuat kalian gelisah dan ingin mengungkapkan kata-kata penyesalan buat mantan. Ketika kalian merasa terlambat menyadari hal baik bersama orang yang pernah memberi cinta, pasti ada sesuatu yang seolah mengganjal dalam dada.  Ganjalan yang memenuhi dada kalian dan menimbulkan rasa sesak yang luar biasa itu adalah penyesalan. Kata-kata penyesalan buat mantan tampak selalu terlambat untuk diungkapkan. Namun, hal itu bukan berarti tak mungkin dilakukan. Kalian bisa menyampaikan kata-kata penyesalan buat mantan ketika kalian yakin bahwa tak akan ada hati lain yang sesak ketika mendengarnya. Ya, itu pasangan baru mantan kalian. Namun, jika tahu bahwa tak mungkin bisa balikan, kalian harus rela merelakan.  Berikut ini terdapat kata-kata penyesalan buat mantan yang bisa kalian baca dan menjadi sumber inspirasi mengungkapkan perasaan. Selain itu, ada juga kata-kata yang bisa membantu kalian bangkit dan merelakan.  Wajar jika masih ada perasaan yang menggebu-gebu saat kalian tak tuntas dalam menyelesaikan suatu hubungan. Jika dirasa perlu, kalian bisa menyampaikan kata-kata penyesalan buat mantan berikut ini.  1. "Aku mencintai dia tanpa alasan! Lantas aku menyesal mencintai seseorang tanpa alasan dan cuma berdasarkan ketulusan." - Tisa T. S 2. "Seseorang pernah berambisi untuk memintaku menemaninya. Lalu, tetap saja berlalu setelah kutanam banyak rindu atas permintaannya." 3. "Datang dengan sesuatu yang sangat ramah, kukira kau rumah namun ternyata aku salah." 4. "Mungkin dia lebih baik dariku. Mungkin aku menyesal pernah mencintaimu. Tapi, sekarang inilah jalan terbaik. Terima kasih, selamat memilih." 5. "Untuk segalanya, terima kasih. Dari mencintaimu aku belajar, bahwa tidak semuanya bisa berjalan sesuai dengan yang kita inginkan. Terima kasih atas sedu sedan dan canda tawanya waktu itu." 6. "Mungkin memang kucinta. Mungkin memang kusesali. Pernah tak hiraukan rasamu dulu. Aku hanya ingkari kata hatiku saja. Tapi mengapa cinta datang terlambat." - Maudy Ayunda 7. "Terima kasih untuk pernah ikut memeriahkan hidupku, membuat percikan-percikan bahagia meski hanya sesaat dan terima kasih juga telah pergi sehingga kamu akan menyesal mungkin meninggalkan manusia yang dengan sabar menerima baik dan burukmu." 8. "Tak usah risau perihal ia akan kembali atau tidak, yakinkan dirimu, bahwa jika kau rumah ia akan kembali tanpa kau bersusah payah, dan bila ia tidak kembali, tetap bersyukurlah, Tuhan akan mempersiapkan tamu yang lebih indah." 9. "Biarlah aku terlelap dalam mimpi tidurku, lelap yang tak mesti melupakan manisnya cinta yang pernah kurajut bersamamu." 10. "Cinta yang terlalu lama dipendam biasanya jadi penyesalan." - Raditya Dika 11. "Mungkin memang kucinta. Mungkin memang kusesali. Pernah tak hiraukan rasamu dulu. Aku hanya ingkari kata hatiku saja. Tapi mengapa cinta datang terlambat." - Maudy Ayunda 12. "Pergilah kau. Pergi dari hidupku. Bawalah semua rasa bersalahmu. Pergilah kau. Pergi dari hidupku. Bawalah rahasiamu yang tak ingin kutahui." - Sherina 13. "Sungguh kusesali, nyata cintamu kasih tak sempat terbaca hatiku malah terabai olehku." - Tangga 14. "Seandainya cinta ini tak pernah terjadi. Takkan ada air mata dan hati perih terluka." - Ari Lasso 15. "Aku tak tahu apa yang terjadi antara aku dan kau. Yang kutahu pasti kubenci untuk mencintaimu." - Naif Mengingat kenangan indah bersama mantan tak selalu menjadi hal yang menyedihkan. Kalian bisa mengenangnya dan merenungkannya untuk mendapatkan makna sebagai pelajaran di masa depan. Nah, berikut ini terdapat kata-kata penyesalan buat mantan penuh makna yang bisa kalian baca sambil merenungkan kisah kalian yang telah lewat. 16. "Kita bisa saja bahagia bersama. Aku tahu, dan mungkin hal itulah yang paling sulit untuk diterima." - Allie Condie 17. "Mana yang lebih menyakitkan; rasa sakit karena membayangkan jika saja, atau sakit karena ditolak?" - Izey Odiase 18. "Ada tempat dalam diriku di mana sidik jarimu masih terpatri, ciumanmu yang masih terasa, dan bisikanmu pelan menggema. Itu adalah tempat di mana bagian dirimu yang akan selalu menjadi bagian dariku." - Gretchen Kemp 19. "Pada akhirnya, kita hanya menyesali kesempatan yang tidak kita ambil, hubungan yang terlalu takut kita jalin, dan keputusan yang terlalu lama kita buat." - Lewis Carroll 20. "Ternyata kebebasan tiada artinya jika merindukanmu. Berharap kusadari apa yang kupunya saat kau masih milikku." - Taylor Swift 21. "Menyesal sama seperti mengejar bayangan kita sendiri, semakin dikejar, semakin jauh dari jalan keluar." -Bong Chandra 22. "Dia menyesali dirinya; menyesal karena tersia-siakan selama ini dan tidak bermanfaat bagi siapa pun; padahal, dia sendiri merasa begitu mampu mencintai dan dicintai." - Leo Tolstoy 23. "Seringnya, saat kau sadar, waktu yang tepat itu sudah lewat. Kalau sudah begitu, kau cuma bisa menyesal." - Windry Ramadhina 24. "Marah, takut, menyesal. Ini satu-satunya cara Anda bisa memaafkan diri sendiri dan mencintai lagi." - Winna Efendi 25. "Beberapa orang menyesal mengenai kecemasan mereka dan menganggap diri mereka cacat iman tapi hal itu adalah penderitaan, bukanlah dosa." - C. S Lewis 26. "Kehilangan kita, pernah. Terjatuh kita, mungkin. Menyesal kita, jangan. Berubah kita, akan. Berterima kasih kita selalu." - Stefani Bella 27. "Antara menyesal, namun juga tidak. Antara ingin tetap menjaga rahasia terbesarnya ini, namun juga ingin mengakui. Hanya agar jika dirinya letih sewaktu-waktu, tak perlu lagi berlari mencari tempat sembunyi." - Esti Kinasih 28. "Jangan pernah menyesal setelah Anda mengungkapkan suatu perasaan. Karena jika demikian, Anda sama saja menyesali kebenaran." -Benjamin Disraeli 29. "Jika kamu bahagia sebelum bertemu seseorang, kamu bisa bahagia ketika mereka pergi." 30. "Jangan pernah balikan sama mantan! Karena sama seperti membaca buku, walaupun kamu membacanya berulang-ulang, ending-nya tidak akan berubah." Balikan dengan mantan memang bukan suatu hal yang memalukan. Jika memang masih memungkinkan dan masih ada rasa cinta, mengapa tidak? Namun masalahnya, kalian tak bisa memaksakan diri ketika mantan kalian sudah punya pasangan. Sekalipun masih sendiri, tapi sudah tak ada cinta, sebaiknya kalian mundur saja. Berikut ini terdapat kata-kata penyesalan buat mantan yang mungkin bisa membantu kalian untuk menerima keadaan. 31. "Mantanku? Kami bukan teman, kami bukan musuh. Kami hanya orang asing dengan beberapa kenangan." 32. "Kisah kita dahulu memang benar-benar tak akan bisa terlupakan. Namun kan selalu ku ingat dan ku kenang, meski luka semakin terasa sakit saat mengenangnya." 33. "Tanya hatimu. Jangan ingkari apa yang dipilih hatimu. Bahkan orang buta pun bisa merasakannya. Kejarlah, mungkin kau akan lebih tenang. Dan jangan cari pelarian bodoh atau kamu akan menyesal pada akhirnya." - Nima Mumtaz 34. "Suatu hari, orang akan menyesal bukan pada apa yang gagal dia lakukan, tapi lebih pada apa yang tidak berani dia lakukan!" - Dedy Dahlan 35. "Jika seseorang melakukan tindakan yang bodoh sehingga kamu menyingkirkannya dari hidupmu, maka kamu pun jangan menjadi bodoh untuk mengundangnya kembali ke dalam hidupmu." 36. "Jangan pernah menyesal. Jika itu baik, itu luar biasa. Jika buruk, itu pengalaman." 37. "Aku bangga dengan hatiku. Sudah dimainkan, dibakar, dan dipatahkan, tetapi entah bagaimana masih berfungsi." 38. "Satu hubungan berakhir tetapi hidup terus berjalan. Mantan pacarmu hanyalah batu loncatan menuju sesuatu yang lebih baik." 39. "Putus cinta mungkin menyakitkan. Tapi, kehilangan seseorang yang tidak menghargaimu adalah sebuah keuntungan, bukan kebuntungan." 40. "Mereka yang kita sayangi yang berada di dekat kita bisa lebih melukai diri kita." 41. "Kalau kamu mau tahu seberapa bodohnya aku, lihatlah seperti apa aku dulu mencintaimu." 42. "Aku pantas menerima lebih dari kata-kata dan janji kosong." 43. "Setelah kamu pergi, aku menjadi sadar bahwa orang yang baik akan bersanding dengan orang baik pula." 44. "Kalau kamu mau tahu seberapa bodohnya aku, lihatlah seperti apa aku dulu mencintaimu." 45. "Akan aku temukan orang lain yang bisa memperlakukanku lebih baik." 46. "Melihatmu pergi dari hidupku tidak akan membuatku membenci cinta. Tapi, hal itu kemudian membuatku sadar. Jika aku pernah bahagia dengan orang yang salah, bayangkan betapa bahagianya diriku bersama dengan orang yang tepat." Itulah kata-kata penyesalan buat mantan yang mungkin bisa bermanfaat kalian sebagai upaya menebus kesalahan di masa lalu. Selain itu, kalian juga perlu memperhatikan keadaan diri untuk bangkit dan menerima keadaan jika cinta masa lalu itu tak bisa diperjuangkan. Referensi : Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam Tapi Tak Bisa Balikan

Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam, Tapi Tak Bisa Balikan. Bayangan mengenai kebahagiaan bersama mantan mungkin sedang memenuhi kepala kalian. Hal tersebut membuat kalian gelisah dan ingin mengungkapkan kata-kata penyesalan buat mantan. Ketika kalian merasa terlambat menyadari hal baik bersama orang yang pernah memberi cinta, pasti ada sesuatu yang seolah mengganjal dalam dada.


Ganjalan yang memenuhi dada kalian dan menimbulkan rasa sesak yang luar biasa itu adalah penyesalan. Kata-kata penyesalan buat mantan tampak selalu terlambat untuk diungkapkan. Namun, hal itu bukan berarti tak mungkin dilakukan. Kalian bisa menyampaikan kata-kata penyesalan buat mantan ketika kalian yakin bahwa tak akan ada hati lain yang sesak ketika mendengarnya. Ya, itu pasangan baru mantan kalian. Namun, jika tahu bahwa tak mungkin bisa balikan, kalian harus rela merelakan.


Berikut ini terdapat kata-kata penyesalan buat mantan yang bisa kalian baca dan menjadi sumber inspirasi mengungkapkan perasaan. Selain itu, ada juga kata-kata yang bisa membantu kalian bangkit dan merelakan.


Wajar jika masih ada perasaan yang menggebu-gebu saat kalian tak tuntas dalam menyelesaikan suatu hubungan. Jika dirasa perlu, kalian bisa menyampaikan kata-kata penyesalan buat mantan berikut ini.
1. "Aku mencintai dia tanpa alasan! Lantas aku menyesal mencintai seseorang tanpa alasan dan cuma berdasarkan ketulusan." - Tisa T. S
2. "Seseorang pernah berambisi untuk memintaku menemaninya. Lalu, tetap saja berlalu setelah kutanam banyak rindu atas permintaannya."
3. "Datang dengan sesuatu yang sangat ramah, kukira kau rumah namun ternyata aku salah."
4. "Mungkin dia lebih baik dariku. Mungkin aku menyesal pernah mencintaimu. Tapi, sekarang inilah jalan terbaik. Terima kasih, selamat memilih."
5. "Untuk segalanya, terima kasih. Dari mencintaimu aku belajar, bahwa tidak semuanya bisa berjalan sesuai dengan yang kita inginkan. Terima kasih atas sedu sedan dan canda tawanya waktu itu."
6. "Mungkin memang kucinta. Mungkin memang kusesali. Pernah tak hiraukan rasamu dulu. Aku hanya ingkari kata hatiku saja. Tapi mengapa cinta datang terlambat." - Maudy Ayunda
7. "Terima kasih untuk pernah ikut memeriahkan hidupku, membuat percikan-percikan bahagia meski hanya sesaat dan terima kasih juga telah pergi sehingga kamu akan menyesal mungkin meninggalkan manusia yang dengan sabar menerima baik dan burukmu."
8. "Tak usah risau perihal ia akan kembali atau tidak, yakinkan dirimu, bahwa jika kau rumah ia akan kembali tanpa kau bersusah payah, dan bila ia tidak kembali, tetap bersyukurlah, Tuhan akan mempersiapkan tamu yang lebih indah."
9. "Biarlah aku terlelap dalam mimpi tidurku, lelap yang tak mesti melupakan manisnya cinta yang pernah kurajut bersamamu."
10. "Cinta yang terlalu lama dipendam biasanya jadi penyesalan." - Raditya Dika
11. "Mungkin memang kucinta. Mungkin memang kusesali. Pernah tak hiraukan rasamu dulu. Aku hanya ingkari kata hatiku saja. Tapi mengapa cinta datang terlambat." - Maudy Ayunda
12. "Pergilah kau. Pergi dari hidupku. Bawalah semua rasa bersalahmu. Pergilah kau. Pergi dari hidupku. Bawalah rahasiamu yang tak ingin kutahui." - Sherina
13. "Sungguh kusesali, nyata cintamu kasih tak sempat terbaca hatiku malah terabai olehku." - Tangga
14. "Seandainya cinta ini tak pernah terjadi. Takkan ada air mata dan hati perih terluka." - Ari Lasso
15. "Aku tak tahu apa yang terjadi antara aku dan kau. Yang kutahu pasti kubenci untuk mencintaimu." - Naif
Mengingat kenangan indah bersama mantan tak selalu menjadi hal yang menyedihkan. Kalian bisa mengenangnya dan merenungkannya untuk mendapatkan makna sebagai pelajaran di masa depan. Nah, berikut ini terdapat kata-kata penyesalan buat mantan penuh makna yang bisa kalian baca sambil merenungkan kisah kalian yang telah lewat.
16. "Kita bisa saja bahagia bersama. Aku tahu, dan mungkin hal itulah yang paling sulit untuk diterima." - Allie Condie
17. "Mana yang lebih menyakitkan; rasa sakit karena membayangkan jika saja, atau sakit karena ditolak?" - Izey Odiase
18. "Ada tempat dalam diriku di mana sidik jarimu masih terpatri, ciumanmu yang masih terasa, dan bisikanmu pelan menggema. Itu adalah tempat di mana bagian dirimu yang akan selalu menjadi bagian dariku." - Gretchen Kemp
19. "Pada akhirnya, kita hanya menyesali kesempatan yang tidak kita ambil, hubungan yang terlalu takut kita jalin, dan keputusan yang terlalu lama kita buat." - Lewis Carroll
20. "Ternyata kebebasan tiada artinya jika merindukanmu. Berharap kusadari apa yang kupunya saat kau masih milikku." - Taylor Swift
21. "Menyesal sama seperti mengejar bayangan kita sendiri, semakin dikejar, semakin jauh dari jalan keluar." -Bong Chandra
22. "Dia menyesali dirinya; menyesal karena tersia-siakan selama ini dan tidak bermanfaat bagi siapa pun; padahal, dia sendiri merasa begitu mampu mencintai dan dicintai." - Leo Tolstoy
23. "Seringnya, saat kau sadar, waktu yang tepat itu sudah lewat. Kalau sudah begitu, kau cuma bisa menyesal." - Windry Ramadhina
24. "Marah, takut, menyesal. Ini satu-satunya cara Anda bisa memaafkan diri sendiri dan mencintai lagi." - Winna Efendi
25. "Beberapa orang menyesal mengenai kecemasan mereka dan menganggap diri mereka cacat iman tapi hal itu adalah penderitaan, bukanlah dosa." - C. S Lewis
26. "Kehilangan kita, pernah. Terjatuh kita, mungkin. Menyesal kita, jangan. Berubah kita, akan. Berterima kasih kita selalu." - Stefani Bella
27. "Antara menyesal, namun juga tidak. Antara ingin tetap menjaga rahasia terbesarnya ini, namun juga ingin mengakui. Hanya agar jika dirinya letih sewaktu-waktu, tak perlu lagi berlari mencari tempat sembunyi." - Esti Kinasih
28. "Jangan pernah menyesal setelah Anda mengungkapkan suatu perasaan. Karena jika demikian, Anda sama saja menyesali kebenaran." -Benjamin Disraeli
29. "Jika kamu bahagia sebelum bertemu seseorang, kamu bisa bahagia ketika mereka pergi."
30. "Jangan pernah balikan sama mantan! Karena sama seperti membaca buku, walaupun kamu membacanya berulang-ulang, ending-nya tidak akan berubah."
Balikan dengan mantan memang bukan suatu hal yang memalukan. Jika memang masih memungkinkan dan masih ada rasa cinta, mengapa tidak?
Namun masalahnya, kalian tak bisa memaksakan diri ketika mantan kalian sudah punya pasangan. Sekalipun masih sendiri, tapi sudah tak ada cinta, sebaiknya kalian mundur saja. Berikut ini terdapat kata-kata penyesalan buat mantan yang mungkin bisa membantu kalian untuk menerima keadaan.
31. "Mantanku? Kami bukan teman, kami bukan musuh. Kami hanya orang asing dengan beberapa kenangan."
32. "Kisah kita dahulu memang benar-benar tak akan bisa terlupakan. Namun kan selalu ku ingat dan ku kenang, meski luka semakin terasa sakit saat mengenangnya."
33. "Tanya hatimu. Jangan ingkari apa yang dipilih hatimu. Bahkan orang buta pun bisa merasakannya. Kejarlah, mungkin kau akan lebih tenang. Dan jangan cari pelarian bodoh atau kamu akan menyesal pada akhirnya." - Nima Mumtaz
34. "Suatu hari, orang akan menyesal bukan pada apa yang gagal dia lakukan, tapi lebih pada apa yang tidak berani dia lakukan!" - Dedy Dahlan
35. "Jika seseorang melakukan tindakan yang bodoh sehingga kamu menyingkirkannya dari hidupmu, maka kamu pun jangan menjadi bodoh untuk mengundangnya kembali ke dalam hidupmu."
36. "Jangan pernah menyesal. Jika itu baik, itu luar biasa. Jika buruk, itu pengalaman."
37. "Aku bangga dengan hatiku. Sudah dimainkan, dibakar, dan dipatahkan, tetapi entah bagaimana masih berfungsi."
38. "Satu hubungan berakhir tetapi hidup terus berjalan. Mantan pacarmu hanyalah batu loncatan menuju sesuatu yang lebih baik."
39. "Putus cinta mungkin menyakitkan. Tapi, kehilangan seseorang yang tidak menghargaimu adalah sebuah keuntungan, bukan kebuntungan."
40. "Mereka yang kita sayangi yang berada di dekat kita bisa lebih melukai diri kita."
41. "Kalau kamu mau tahu seberapa bodohnya aku, lihatlah seperti apa aku dulu mencintaimu."
42. "Aku pantas menerima lebih dari kata-kata dan janji kosong."
43. "Setelah kamu pergi, aku menjadi sadar bahwa orang yang baik akan bersanding dengan orang baik pula."
44. "Kalau kamu mau tahu seberapa bodohnya aku, lihatlah seperti apa aku dulu mencintaimu."
45. "Akan aku temukan orang lain yang bisa memperlakukanku lebih baik."
46. "Melihatmu pergi dari hidupku tidak akan membuatku membenci cinta. Tapi, hal itu kemudian membuatku sadar. Jika aku pernah bahagia dengan orang yang salah, bayangkan betapa bahagianya diriku bersama dengan orang yang tepat."
Itulah kata-kata penyesalan buat mantan yang mungkin bisa bermanfaat kalian sebagai upaya menebus kesalahan di masa lalu. Selain itu, kalian juga perlu memperhatikan keadaan diri untuk bangkit dan menerima keadaan jika cinta masa lalu itu tak bisa diperjuangkan.
Referensi : Kata-Kata Penyesalan Buat Mantan Penuh Makna Mendalam Tapi Tak Bisa Balikan