
Kewajiban istri ketika sudah menikah ialah harus patuh dan taat kepada suami sebagai imam keluarga. Hal tersebut sebagai bentuk hormat dan kesetiaan kepada pasangan.Begitu juga dengan suami, mesti menghormati dan menyayangi istri dengan sepenuh hati. Selain itu, jangan sampai semena-mena dan seenaknya dalam berlaku tidak adil kepada istri.Penting bagi suami untuk senantiasa berdoa kepada Allah untuk keberlangsungan rumah tangga, salah satunya berdoa agar istri menjadi taat dan patuh kepada suami.Doa...