
8 Hal yang Pengaruhi Akhlak Anak Menurut Islam. Akhlak merupakan dasar penting bagi kehidupan seorang muslim dan muslimah. Akhlak menurut Imam Ghazali, adalah sesuatu yang mengakar kuat dalam jiwa seseorang dan mendorongnya untuk melakukan suatu perbuatan tanpa harus dipikir terlebih dahulu. Jika perbuatan yang dilakukan baik maka disebut akhlak mulia (akhlak mahmudah). Tetapi, jika perbuatan yang dilakukan jelek maka disebut akhlak tercela (akhlak madzmumah). Akhlak seorang anak...